Article Detail

Ujian Praktik SMP Tarakanita 2 Tahun Ajaran 2018-2019

Pada tanggal 20 Maret 2019 sampai 27 Maret 2019, sekolag SMP Tarakanita 2 mengadakan kegiatan normal yaitu ujian praktek yaitu untuka anak kelas 9 sama seperti sekolah sekolah lainnya, walaupun seperti itu para murid-murid SMP Tarakanita 2 berusaha keras untuk mendapatkan nilai terbaik untuk poin tambahan kelulusan sekolah

Saat ini ujian praktek ini sudah berjalan selama 3 hari. Para murid akan terbagi sesuai kelas dan kemudian melaksanakan ujian secara individu-individu , karena itu banyak yang menunggu dan melatih diri sendiri di luar ruangan, dan membuat lorong-lorong sedikit sempit, walaupun begitu banyak anak kelas 7 dan 8 yang menyemangati kakak-kakak kelas mereka.

Mata pelajaran-mata pelajaran ujian praktek ini terpaut banyak, sekitar 7 mata pelajaran yang harus

dikerjakan, diantaranya adalah IPA, seni budaya, bahasa Inddonesia, bahasa Inggris, olahraga, agama,

dan TIK. –Gabriella/8C--

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment